Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2022

Mahasiswa IPB Ciptakan Inovasi Sabun, Bisa Mandi tanpa Bilas!

Gambar
  Pernah terpikir mandi tanpa perlu bilas? Tampaknya hal itu bisa dilakukan dengan inovasi sabun 'Dry Bath' yang diciptakan oleh Mahasiswa IPB University. Tiga mahasiswa jurusan Teknik dan Manajemen Lingkungan serta satu mahasiswa jurusan Komunikasi Digital dan Media berhasil menciptakan sabun yang tidak perlu dibilas penggunaannya. Mereka adalah Fadila Maulia Suherman, Allisya Zahra Saadiya, Khairunnisa Dwi Rahmadhiani, dan Muhammad Zacky Prayudha. Pembuatan sabun dilakukan dengan bimbingan Derry Dardanella, di Laboratorium Kimia yang terletak di kampus Gunung Gede, Sekolah Vokasi IPB University. Solusi untuk Keadaan Mendesak dan Waktu Terbatas Sabun bernama Dry Bath diciptakan melalui Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) yang diselenggarakan oleh Kemendikbudristek RI. Dry Bath adalah sabun berbentuk cair yang hadir untuk menjawab permasalahan yang sering dihadapi oleh orang-orang yang memiliki waktu terbatas, keadaan mendesak, dan permasalahan mengenai limbah cair. Dengan meny

Mahasiswa di Tangerang Lahirkan 11 Inovasi Pangan dari Bahan Lokal

Gambar
  Siapa sangka, daun pepaya yang dikenal pahit sebagai lalapan, bisa diolah menjadi cemilan manis dan enak oleh mahasiswa Program Studi (Prodi) Teknologi Pangan Universitas Pelita Harapan ( UPH ). Selain itu, setidaknya ada 11 inovasi produk pangan yang dilahirkan para   mahasiswa   tersebut. Mereka memamerkan berbagai inovasi dalam UPH Food Explore 2022 yang bertemakan “Utilization and Diversification of Local Functional Food”. Mahasiswa Prodi Teknologi Pangan UPH telah menciptakan beragam produk, di antaranya jelly dan es krim dari daun pepaya, keripik dari daun singkong dan daun katuk, es krim kencur, brownies yang terbuat dari tempe, minuman kombucha, dan lainnya. Melalui rangkaian acara Food Explore 2022, Prodi Teknologi Pangan UPH ingin mendorong publik untuk mengonsumsi produk berbahan dasar pangan lokal yang dapat diolah dan bermanfaat dalam meningkatkan kekebalan tubuh. “Di Food Explore kali ini, kami sebagai mahasiswa didorong untuk membuat  inovasi pangan  yang unik dan seha